Ooh, Jadi Ini Rahasia Konten Instagram Banyak Jangkauan!

Ada yang menarik di salah satu akun instagram seorang praktisi instagram ternama, yaitu Niko Julius. Menarik apanya sih?

Jadi begini, setelah Niko Julius melakukan posting dan membuat konten selama 6 bulan (walaupun menurut penuturannya banyak bolong dan tidak konsisten), tapi kontennya banyak yang meledak! Reach / jangkauannya mencapai puluhan ribu dan menghasilkan ratusan followers setiap harinya.

Menariknya dia tidak hanya pamer saja. Melainkan dia juga membagikan strategi dan cara yang diterapkan agar konten instagram bisa mendapatkan reach / jangkauan yang tinggi, melalui kelas instagram organiknya.

Yang paling penting bukanlah tentang hashtag. Walaupun memang hashtag sangat berpengaruh di awal-awal ketika kita mulai membangun akun instagram. Tapi jangan lupakan soal Networking dan Sosialisasi dengan banyak akun lain ya.

Sosialisasi seperti apa maksudnya? Contohnya, memberikan komentar ke postingan mereka, share postingan mereka ke story kamu dan tag mereka, ataupun IG Live dengan mereka.

Sekali lagi ingat, instagram adalah media sosial. Maka bersosialisasilah. Dengan bersosialisasi akan membuka kemungkinan akun kamu mendapatkan reach yang lebih baik. Tentunya, secara tidak langsung akan sangat mendukung strategi yang kamu terapkan dalam mengembangkan akun instagram kamu.

Selain itu, dia juga membocorkan rahasia dan strategi-strategi suksesnya di instagram melalui kelas instagram organiknya yang saat ini ternyata sudah diikuti lebih dari 20000 partisipan, keren banget sih. Perlu diingat, strategi yang harus diterapkan juga tidak sembarangan ya, harus tepat dan terarah.

Kalau saya liat di salah satu videonya, memang materinya sangat menarik untuk dipelajari, terutama bagi kamu yang ingin mengembangkan instagram, penjelasan yang disampaikan pun jelas dan mudah untuk dipahami, tidak bertele-tele (padat berisi).

Nah, bagi kamu yang mungkin ingin mengembangkan instagram tentunya penasaran kan dengan strategi yang diterapkan? Kamu bisa mengikuti kelasnya Niko Julius juga loh, dan mulai bisa menerapkan juga strategi-strategi yang sudah terbukti mampu membuat akun instagram berkembang dengan baik. Untuk bergabung kamu bisa cek melalui link di bawah ini ya.

Kelas Instagram Organik

Leave a Comment